Peralatan Keselamatan Las Oksi Asetilin
Peralatan Keselamatan Las Oksi Asetilin, perlu kalian ketahui bahwasanya pengelasan oksi asetilin adalah proses penyambungan logam yang menggunakan nyala api dari campuran oksigen dan gas asetilin. Proses ini menghasilkan panas yang sangat tinggi dan percikan api. Sehingga memerlukan peralatan keselamatan yang memadai untuk melindungi diri dari bahaya. Berikut di bawah ini adalah beberapa Peralatan Keselamatan…